BPJS Ketenagakerjaan, BPJS TK, memberikan kredit rumah murah bagi pesertanya dan kredit konstruksi murah ke pengembang properti. BPJS Ketenagakerjaan, BPJS TK, menyediakan dana hingga Rp 5 triliun di tahun 2017
PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk menjalin kerja sama dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan dalam menyediakan layanan dan jasa perbankan bagi peserta. Ini dilakukan dalam rangka memberikan manfaat layanan tambahan dan manfaat lainnya, yakni berupa fasilitas pembiayaan perumahan. “Sebagai bentuk sinergi, dalam perjanjian kerja sama, kami akan memberikan fasilitas pinjaman uang muka, kredit pemilikan rumah, dan kredit renovasi…
Punya rumah saat ini bisa jadi adalah salah satu mimpi terbesar setiap orang. Bagaimana tidak? Harganya yang terus membumbung tinggi membuatnya semakin tak terbeli. Dan saking tingginya harga rumah yang tak sebanding dengan kemampuan daya beli masyarakat, bahkan membuat salah satu Paslon Cagub dan Cawagub peserta Pilkada DKI Jakarta memasukannya sebagai salah satu program unggulannya. Terlepas dari pro kontra yang…
Perumahan Bumi Purwa Raya Dangdeur memberikan kemudahan untuk para konsumennya yang menjadi anggota BPJS ketenagakerjaan. Dalam program ini developer Perumahan Bumi Purwa Raya menjalin kerjasama dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan dan PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk dalam menyediakan perumahan melalui manfaat tambahan fasilitas pembiayaan perumahan. Syaratnya, peserta BPJS belum memiliki rumah dan dengan masa kepesertaan minimal setahun.…
BPJS Ketenagakerjaan menyepakati perjanjian kerjasama dengan 6 pengembang untuk memberikan kepemudahan kepemilikan rumah bagi peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan. Adapun 6 pengembangan tersebut yakni PT Kopel Lahan Andalan, PT Kalmar Jaya, PT Panen Artha Niaga Persada, PT Budi Langgeng Persada, PT Graha Nagara Indah, dan PT Budi Langgeng. Selain 6 pengembang tersebut, perjanjian tersebut jika melibatkan beberapa bank yakni Bank BNI,…
Dewasa ini, untuk membeli sebuah rumah tanpa kredit di daerah perkotaan bagaikan mimpi di siang bolong. Betapa tidak, harga rumah yang melambung tinggi membuat sebagian masyarakat semakin kesulitan menjangkaunya.
“Sudah tiga bulan ini saya keliling-keliling cari rumah. Harga rumah sangat mahal dan terus beranjak naik. Kalaupun ada, lokasinya sangat jauh, di pelosok,” keluh Purwadi (30), pegawai negeri di sebuah lembaga penelitian di Jakarta. Purwadi telah mendatangi sejumlah proyek baru perumahan yang ditawarkan di Jakarta Timur dan sekitarnya, mulai dari Rawamangun, Bintara, Cijantung, Bekasi, Depok, hingga Citayam di Kabupaten Bogor.…